Temukan jawaban Anda di sini.

Fitur Aplikasi RIDMI sebagai berikut :

1. Epustaka yang merupakan kumpulan eLibrary dari suatu instansi/penerbit yang telah menjalin kerja sama dengan RIDMI

2. News feed merupakan fitur untuk melihat informasi buku terbaru, serta aktivitas pengguna seperti memberikan komentar dan berdiskusi.

3. Rak buku virtual di mana seluruh riwayat peminjaman buku pengguna tersimpan di dalamnya.


Ridmi adalah aplikasi perpustakaan digital yang dimiliki The Indonesia Capital Market Institute (TICMI) bekerjasama dengan PT Woolu Aksara Maya (Aksaramaya) sebagai pengembang aplikasi. Saat ini RIdmi memiliki +2700 koleksi ebook dari 31 penerbit.

Ridmi bisa diunduh di Play Store untuk Android, Appstore untuk iOS